Memanfaatkan area kosong sekitar vila, Soemadi menanam berbagai jenis sayuran organik.
Dengan strategi pengemasan ramah lingkungan serta pemasaran secara mandiri, Soemadi dapat menjual sayur organik dengan harga lebih murah.
Strategi tersebut dilakukan agar seluruh lapisan masyarakat dapat mengonsumsi sayur organik dan petani tak bergantung pada tengkulak.